Thursday, 7 November 2013

Manfaat Buah Lemon Bagi Kesehatan


Buah lemon, buah ini selain rasanya yang asam juga dapat menyegarkan orang yang mengkonsumsinya.
Tahukan anda, jika kandungan dari buah lemon terdapat banyak manfaatnya??


Untuk lebih jelasnya mengenai manfaat buah lemon adalah sebagai berikut :
  • Kesehatan Pencernaan
Cairan dalam lemon terdapat kandungan yang dapat mengeluarkan racun dari dalam tubuh. Cairan ini membuat hati memproduksi cairan empedu yang merupakan asam yang dibutuhkan oleh pencernaan.
  • Buah Lemon Kaya Akan Serat
Nutrisi sbegai pelawan lemak berfungsi sebagai pengontrol rasa lapar dan melancarkan pencernaan. Dengan demikian buah lemon baik untuk orang yang sedang diet dalam mengenccilkan bentuk perut.
  • Membersihkan Sistem Dalam Tubuh
Jus lemon membantu mengeluarkan zat yang tidak dibutuhkan tubuh. Lemon dapat meningkatkan tingkat buang air kecil sehingga racun lebih banyak keluar melalui urine serta dapat menjaga saluran kemih menjadi sehat. Asam nitrat pada lemon dapat membantu memaksimalkan fungsi enzim yang merangsang hati dan membantu detoksifikasi.
  • Meningkatkan Metabolisme Tubuh
Kandungan Vit C dalam buah lemon dapat berfungsi sebagai penangkal radikal bebas.
  • Mempercepat Proses Penyembuhan Tubuh
Kandungan asam askorbat yang terdapat pada Vit C dapat membantu mempercepat penyembuhan luka apalagi juga dapat untuk kesehatan tulang. 
  • Menyegarkan Nafas
Buah lemon juga dapatberfungsi sebagi penyegar nafas, selain manfaat tersebut buah lemon juga dapat membantu meringankan sakit gigi dan radang gusi. Akan tetapi perlu diperhatikan, asam sitrat pada buah lemon dapat merusak lapisan email gigi.

Demikianlah artikel mengenai manfaat buah lemon untuk kesehatan. Semoga artikel kali ini dapat berguna bagi anda semua. Terima kasih karena telah berkunjung di blog ini.

0 comments:

Post a Comment